PERAWATAN DAN PELESTARIAN BAHAN PUSTAKA DI UNIT PELAKSANA TEKNIS PERPUSTAKAAN POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA PALEMBANG

Penulis

  • Ita Agustin Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang
  • Rohmaniyah Rohmaniyah Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

DOI:

https://doi.org/10.62668/hypothesis.v2i02.716

Kata Kunci:

Perawatan, Pelestarian, Penjilidan, Fumigasi

Abstrak

Penelitian ini Berjudul Perawatan Dan Pelestarian Bahan Pustaka Di UPT Perpustakaan Politeknik Negeri Sriwijaya, Masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana proses Perawatan Dan Pelestarian Bahan Pustaka Di Upt Perpustakaan Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang. Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengkaji suatu masalah pada bidang preservasi dan reservasi buku secara mendalam dan menyeluruh. Peneliti mengamati adanya beberapa masalah yang ada di perpustakaan terkait banyaknya buku lama yang rusak dan bagaimana cara perawatan khususnya yang telah dilaksanakan oleh Perpustakaan Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang. PalembangPerpustakaan sebagai penyedia informasi harus dapat menyediakan bahan pustaka yang bermanfaat untuk penggunaan nya. Untuk menyediakan bahan perpustakaan yang berkualitas dan mewujudkan perpustakaan sebagai sumber informasi bagi pemustaka, perlu dijaga agar bahan pustaka tersebut tidak rusak baik dari segi fisik maupun isinya. Karena itulah perpustakaan harus melakukan perawatan bahan perpustakaan. Untuk dapat melakukan perawatan bahan pustaka, maka perpustakaan harus dapat melakukan survei terhadap bahan pustaka tersebut diantaranya yaitu melihat kondisi bahan pustaka tersebut. Di perpustakaan politeknik negeri sriwijaya palembang perawatan dan pelestarian bahan pustaka dilakukan dengan cara sebagai berikut melakukan penjilidan dan fumigasi.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Anwar, S. 2019. MANAJEMEN PERPUSTAKAAN. Riau.

Andien Fransiska. (2022). PENATAAN KOLEKSI BAHAN PUSTAKA DI PERPUSTAKAAN POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA SEBAGAI UPAYA MEMPERMUDAH MENEMUKAN KEMBALI BUKU YANG DIPERLUKAN OLEH PEMUSTAKA. Jurnal Multidisipliner Bharasumba, 2(03 July), 218–229. Retrieved from https://azramedia-indonesia.azramediaindonesia.com/index.php/bharasumba/article/view/735

Bu’ang, M., Anggraini, R., Ambarwati, S.T., & Fadhila, Z. (2018). PELESTARIAN BAHAN PUSTAKA DI MUSEUM BALAPUTERA DEWA SUMATERA SELATAN. Jurnal Iqra’, 12(01), 99-115.

Betari Ayu Elsadantia. (2023). PERKEMBANGAN DAN PERAN OPAC PADA APLIKASI CIP (CERAH INFORMASI PUSTAKA) UNTUK TEMU KEMBALI INFORMASI DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS TRIDINANTI PALEMBANG. Jurnal Multidisipliner Bharasumba, 2(04 Oktober), 296–315. Retrieved from https://azramedia-indonesia.azramediaindonesia.com/index.php/bharasumba/article/view/809

Emelia. (2023). SISTEM INFORMASI PEMINJAMAN DAN PENGEMBALIAN BUKU PADA PERPUSTAKAAN FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH PALEMBANG. Jurnal Multidisipliner Bharasumba, 2(03 July), 169–174. Retrieved from https://azramedia-indonesia.azramediaindonesia.com/index.php/bharasumba/ article/view/70

Etika Purnama. (2023). PELESTARIAN KOLEKSI BUKU LANGKA DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS GADJAH MADA. Jurnal Multidisipliner Kapalamada, 2(04 Desember), 227–239. Retrieved from https://azramedia-indonesia.azramediaindonesia.com/index.php/Kapalamada /article/view/799

Handisa, R.H. 2019. KAMUS ISTILAH. Pusdokinfo.

Istanti, A. (2023). LAYANAN MULTIKAMPUS INTER LIBRARY LOAN (ILL) DI PERPUSTAKAAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG KAMPUS JATINANGOR. Jurnal Multidisipliner Kapalamada, 2(03 September), 201–207. Retrieved from https://azramedia-indonesia.azramediaindonesia.com/ index.php/Kapalamada/article/view/823

Khoirun Nisa. (2023). PERAN AHLI PERPUSTAKAAN DALAM MENINGKATKAN JASA LAYANAN DI PERPUSTAKAAN DENGAN MENGGUNAKAN INLISLite DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KOTA LUBUK LINGGAU. Jurnal Multidisipliner Kapalamada, 2(03 September), 208–216. Retrieved from https://azramedia-indonesia.azramediaindonesia.com/index.php/Kapalamada/article/view/820

Lexy, J.M. 2018. METODOLOGI PENELITIAN KUALITATIF. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Martoatmojo, K. 2019. PELESTARIAN BAHAN PUSTAKA. Jakarta: Universitas Terbuka.

Novi. 2002. BUKU PERAWATAN. Surabaya.

Nurhidayat, S. 2018. PELESTARIAN KOLEKSI LANGKA. Jakarta: FIB UI.

Nur Izzati Luthfiah. (2023). OPTIMASI PELAYANAN PERPUSTAKAAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI RFID DI UPT PERPUSTAKAAN ITB. Jurnal Multidisipliner Kapalamada, 2(04 Desember), 240–252. Retrieved from https://azramedia-indonesia.azramediaindonesia.com/index. php/Kapalamada/article/view/837

Ramadhani, N. (2023). IMPLEMENTASI RFID (RADIO FREQUENCY IDENTIFICATION) PADA SISTEM INFORMASI SLIMS DI UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. Jurnal Multidisipliner Kapalamada, 2(03 September), 161–172. Retrieved from https://azramedia-indonesia.azramediaindonesia.com/index.php/Kapalamada /article/view/818

Soeatminah, 2016, PERPUSTAKAAN, KEPUSTAKAWANAN, DAN PUSTAKAWAN. Yogyakarta: Kanisius.

Wulan. 2019. PERAWATAN BUKU. Surabaya: Unair

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-12-01

Cara Mengutip

Agustin, I. ., & Rohmaniyah, R. (2023). PERAWATAN DAN PELESTARIAN BAHAN PUSTAKA DI UNIT PELAKSANA TEKNIS PERPUSTAKAAN POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA PALEMBANG. HYPOTHESIS : Multidisciplinary Journal Of Social Sciences, 2(02), 195–202. https://doi.org/10.62668/hypothesis.v2i02.716