PELATIHAN PENINGKATAN EKONOMI KREATIF BUCKET SNACK DAN PEMASARAN DIGITAL MARKETING PADA IBU-IBU PKK DI DESA NGADIREJO KARANGANYAR

Penulis

  • Tri Widianto Universitas Dharma AUB Surakarta
  • Yosephine Angelina Universitas Dharma AUB Surakarta
  • Yofhi Septian Panglipurningrum Universitas Dharma AUB Surakarta
  • Andri Octaviani Universitas Dharma AUB Surakarta

Kata Kunci:

Bucket Snack, Pemasran Digital, Ekonomi Kreatif

Abstrak

Seni Kerajinan Bucket Snack atau Snack Bouquet sepertinya sudah tidak
asing lagi di kalangan masyarakat. Bucket snack telah menjadi bisnis dan
hadiah unik yang mulai viral di era milenial yang digandrungi oleh banyak
kalangan. Sejarah bucket snack sendiri erat kaitannya dengan bucket bunga.
Manfaat usaha yang diperoleh dapat meningkatkan kreatifitas berinovasi
dalam berbisnis, menjadi peluang usaha yang menjanjikan bagi seseorang
yang ingin memiliki penghasilan tambahan, seperti mahasiswa, karyawan
swasta, ibu rumah tangga ataupun lainnya. Digital Marketing adalah salah
satu media pemasaran yang saat ini sedang banyak diminati oleh
masyarakat untuk medukung berbagai kegiatan yang dilakukan. Dengan
digital marketing komunikasi dan transaksi dapat dilakukan setiap
waktu/real time dan bisa mengglobal atau mendunia. Dengan jumlah
pengguna social media berbasis chat ini yang banyak dan semakin hari
semakin bertambah membuka peluang bagi UKM untuk mengembangkan
pasarnya dalam genggaman smartphone. Untuk pengabdian kepada
masyarakat kali ini, Tim Pengabdian Universitas Dharma AUB SKA akan
mengadakan pelatihan kepada ibu-ibu PKK di Desa Ngadirejo Karanganyar.
Pelatihan yang akan dilakukan adalah pembuatan bucket snack yang bernilai
ekonomis dan pengenalan pemasarannya melalui digital marketing.

Referensi

Muh. Ilham Ridwan, dkk. 2020. Pelatihan Pembuatan Buket Bunga dan Snack Sebagai Kado Wisuda di Perpustakaan Bone. STKIP Muhammadiyah Bone. Sulawesi Selatan ; Indonesia. Damayanti, C. 2015. Packaging The Brand. Modul pelatihan. Rumah Kemasan Bandung.

Pasaribu, R., Saragi, D., … H. P.-J.-K. J., & 2022, undefined. (2022). Pemberdayaan Kewirausahaan Dengan Pelatihan Pembuatan Paper Bag Ibu-Ibu PKK di Kelurahan Parsaoran Ajibata. Ulilalbabinstitute.Com, 1(2), 131–135. http://ulilalbabinstitute.com/index.php/Joong- Ki/article/view/293

Soepandi, A., Krisnaldy, K., Purnomo, S., Senen, S., & Syukri, A. (2020). Pelatihan Kewirausahaan Dan Ukm Baru Pada Ibu-Ibu Pkk Kelurahan Bintaro Jakarta Selatan. Jurnal Lokabmas Kreatif : Loyalitas Kreatifitas Abdi Masyarakat Kreatif, 1(1), 100. https://doi.org/10.32493/jlkklkk.v1i1.p100-106.5603

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-12-30

Cara Mengutip

Tri Widianto, Yosephine Angelina, Yofhi Septian Panglipurningrum, & Andri Octaviani. (2022). PELATIHAN PENINGKATAN EKONOMI KREATIF BUCKET SNACK DAN PEMASARAN DIGITAL MARKETING PADA IBU-IBU PKK DI DESA NGADIREJO KARANGANYAR. INCIDENTAL : Journal Of Community Service and Empowerment, 1(02 Desember), 29–35. Diambil dari http://azramediaindonesia.com/index.php/incidental/article/view/377